Pengumuman asisten fisiologi tumbuhan

PENGUMUMAN

Pengumuman ini kami tujukan pada pelamar asisten fisiologi tumbuhan.

Berdasar atas seleksi asisten secara tertulis dan wawancara yang telah kami laksanakan pada hari Senin, 18 Agustus 2014 jam 10.00 sampai selesai dapat kami sampaikan bahwa jumlah asisten fisiologi tumbuhan yang kami terima sejumlah 15 orang.

Berikut adalah asisten fisiologi tumbuhan yang lolos seleksi :

  1. Titin Solikhah
  2. Sri Puji Lestari
  3. Muh. Abdul Aziz
  4. Rizkyana Cindylita A
  5. Safika R
  6. Nur Rahmah H
  7. Fajar Nurcahyani
  8. Lily Prayekti
  9. Haris Setyawan (sebagai koordinator asisten)
  10. Anna Atiqa P
  11. Vera Kanelia W
  12. Chyntia Ayu Pratiwi
  13. Agustin Trigandhini
  14. Saryati
  15. Arista Kurniawati

Kami ucapkan selamat bagi para pelamar yang lolos seleksi….

Untuk koordinasi selanjutnya mengenai pelaksanaan praktikum akan dijadwalkan segera, dam kami memohon dengan sangat agar para asisten berpartisipasi aktif dalam koordinasi tersebut.

 

Yogyakarta, 20 Agustus 2014

Tertanda

Koordinator Praktikum Fisiologi Tumbuhan

Pengumuman Asisten Kimia Dasar

PENGUMUMAN

Pengumuman ini kami tujukan pada pelamar asisten Kimia Dasar Prodi Biologi.
Berdasar atas seleksi asisten, Berikut adalah asisten kimia dasar Prodi Biologi yang lolos seleksi:

  1. Arista Kurniawati (Koordinator Asisten)
  2. Sri Puji Lestari
  3. Aris Indriyani
  4. Danu Dwi Sutanto

Kami ucapkan selamat bagi para pelamar yang lolos seleksi….
Untuk koordinasi selanjutnya mengenai pelaksanaan praktikum akan dijadwalkan segera, dam kami memohon dengan sangat agar para asisten berpartisipasi aktif dalam koordinasi tersebut.
Terimakasih.

Yogyakarta, 20 Agustus 2014
Tertanda

Koordinator Praktikum Kimia Dasar

Pendaftaran praktikum

  1. Pendaftaran praktikum dimulai pada tanggal 25 Agustus 2014 s.d. 4 September 2014
  2. Syarat pendaftaran praktikum adalah membayar biaya pendaftaran Rp 25.000,- per praktikum, di Bank Bukopin, No rekening 1001051210, a.n. Agung Budiantoro. Selanjutnya menyerahkan slip/bukti pembayaran disertai fotocopy KRS ke Lab. Biologi pada tanggal tersebut di atas.
  3. Terlambat mendaftar tidak diperkenankan mengikuti praktikum.
  4. Praktikum akan dimulai pada tanggal 15 September 2014 sesuai jadwal yang telah ditentukan, sesuai dengan golongannya masing-masing (jadwal dan pembagian golongan dapat dilihat di Lab. Biologi).
  5. Kelas mata praktikum yang diambil harus sesuai dengan kelasnya masing-masing. Mahasiswa tidak diperkenankan pindah kelas.

Kepala Lab. Biologi

Drs. Hadi Sasongko, M. Si.